Penyanyi kelahiran Dallas, Texas, Amerika Serikat bernama Johnny Stimson, belum lama merilis album berjudul “The Way It Was Before” yang berisi 7 lagu. Dia mengungkapkan bahwa lagu-lagu di album terbarunya dibuat berdasarkan tentang pangalaman dan perjalanan hidup dalam beberapa tahun terakhir. Sebuah kesempatan berharga bagi para penggemarnya di Indonesia adalah, Johnny Stimson akan tampil di Jakarta Concert Week 2023,Sabtu 18 Maret 2023 di Plenary Hall – Jakarta Convention Center.

Acara tersebut adalah bagian dari GAIKINDO Jakarta Auto Week 2023 (GJAW) oleh Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (GAIKINDO), dengan dukungan dari  Kementerian Perindustrian yang berlangsung sejak tanggal 10-19 Maret 2023. Pengisi acara sejak hari pertama, sudah tampil Ahmad Dhani Project, Potret dan Maliq & D’Essentials dan Noah Monochrome. Sedangkan Sound of 2000 (Samsons x Yovie Nuno x D’Masiv) akan tampil Jumat 17 Maret 2023,Johnny Stimson di hari Sabtu 18 Maret dan Trio Lestari with Rio Febrian feat. Rizky Febian tampil di hari terakhir.

---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

The "The Way It Was Before" album, which has seven tracks, was just released by Johnny Stimson, a singer who was born in Dallas, Texas, in the United States. He disclosed that the experiences and travels reflected in the songs on his most recent album served as inspiration. Johnny Stimson will play at the Plenary Hall - Jakarta Convention Center on Saturday,March 18, 2023 as part of the Jakarta Concert Week 2023, providing an excellent chance for his fans in Indonesia.

The event is part of the GAIKINDO Jakarta Auto Week 2023 (GJAW) by the Association of Indonesian Automotive Industries (GAIKINDO),with support from the Ministry of Industry which took place from March 10-192023. Since the first day, Ahmad Dhani Project has been present as performers. Portraits and Maliq & D'Essentials and Noah Monochrome. Meanwhile Sound of 2000 (Samsons x Yovie Nuno x D'Masiv) will perform Friday 17 March 2023, Johnny Stimson on Saturday 18 March and Trio Lestari with Rio Febrian feat. Rizky Febian appeared on the last day.